Senin, 09 April 2012

gameboy

Game Boy (ゲームボーイ Gēmu Bōi?) merupakan konsol permainan video yang dikembangkan dan diproduksi Nintendo, diedarkan pada tahun 1989 seharga 8.000 yen (Jepang) dan US$89,95. (AS)[1][2] Game Boy merupakan sistem game tangan kedua Nintendo setelah Game & Watch yang diperkenalkan pada tahun 1980. Perancangnya adalah Gunpei Yokoi dan tim Nintendo Research & Development 1, yang juga merupakan perancang Game & Watch. Jika dijumlahkan, Game Boy dan Game Boy Color telah terjual sebanyak 118,69 juta unit di seluruh dunia.
Game Boy awalnya digabung dengan permainan puzzle Tetris

Tidak ada komentar:

Posting Komentar